PEMOTONGAN STICKER SECARA MANUAL
PEMOTONGAN STICKER SECARA MANUAL
ASSALAMUALAIKUM WARROHMATULOH WABBARRAKATUH.
Selamat datang serta selamat berjumpa lagi dengan kami. Alhamdulilah semua puja serta puji syukur kehadirat ALLAH SWT, yang telah memberikan kami berbagai macam kenikmatan kenikmatan di antaranya adalah nikmat sehat dan sempat sehingga kami dapat menyapa serta menjumpai sahabat semuanya, untuk memberikan informasi yang semoga dapat memberikan manfaat dan berguna untuk menambah wawasan pengetahuan semuanya. Dan untuk pembahasan pada perjumpaan kita untuk kali ini kami akan membahas berkaitan dengan pemotongan sticker secara manual . Dan untuk lebih jelasnya berikut informasinya .
baca juga : harga busi sepeda motor
Dalam proses pemotongan sticker secara manual merupakan proses pembuatan sticker dengan mengandalkan ketrampilan tangan dalam membuat bentuk dan model sebuah gambar atau tulisan sebagai media penyalur kreatifitas pada diri pembuat sticker tersebut. Oleh sebab itulah dengan adanya pembuatan sticker secara manual tingkat kepuasanyapun berbeda apabila di bandingkan pembuatan sticker yang memanfaaf mesin cutting sticker. Dan perlu di ketahui serta perlu di pahami bahwa dalam pemotongan sticker secara manual memang di butuhkan orang yang mempunyai kreatifitas yang tinggi serta di tuntut dan di perlukan orang orang yang telaten , serta penyabar dan telaten juga keteletian. Dan tidak menutup kemungkinan sahabat semua bisa melakukanya di rumah, hal ini dengan alasan dalam proses pemotongan sticker untuk alatnya yang di gunakan serta di butuhkan sangatlah sederhana dan sangat mudab di cari. Dan dengan demikian ini tidak menutup bagi sahabat semua yang dapat melakukanya dan mencobanya di rumah. Untuk sahabat semua yang ingin mencoba serta masih penasaran untuk proses pemotongan sticker secara manual atau membuat sticker berikut kami informasikan untuk tips tips mudah dalam pemotongan sticker secara manual atau membuat sticker.
Untuk dapat membuat atau memotong sticker secara manual sebenarnya kalau kita sudah mengetahui teknik teknik dasarnya dalam pemotongan sticker secara manual atau membuat sticker secara manual tersebut. dan berikut kami informasikan tips yang mudah yang dalam membuat sticker secara manual ketahui diantaranya adalah :
A. Suka dan senang menggambar atau membuat tulisan.
Dengan kita suka mengambar serta senang membuat tulisan biasanya akan lebih mudah dan bagus dalam membuat sticker secara manual. Ya walaupun bagi orang kurang mempunyai hobi dalam menggambar atau membuat tulisan tetap saja memiliki kemungkinan untuk bisa akan tetapi proses lebih lama serta hasilnya biasanya kurang maksimal.
B. Mempunyai jiwa seni yang tinggi.
Pada orang yang mempunyai jiwa seni yang tinggi pada umumnya cenderung lebih menyukai terhadap yang namanya menggambar serta membuat tulisan dan juga orangnya pun lebih sabar, telaten dan ulet sehingga menjadikan mempermudah untuk bisa dalam membuat cutting sticker secara manual.
C. Mempunyai keinginan yang tinggi untuk bisa membuat sticker manual.
Selanjutnya tips mudah dalam membuat atau memotong sticker adalah orang yang benar benar berkeinginan kuat untuk bisa dalam proses membuat atau memotong sticker. Hal ini di karenakan orang yang benar ingin bisa biasanya akan cenderung lebih fokus dan total di proses ini.
baca juga : teknik membuat cutting sticker 2 warna atau tumpuk secara manual.
Itulah tadi mengenai tips mudah dalam membuat atau memotong dalam membuat sticker secara manual. Adapun untuk selanjutnya kami akan informasikan mengenai alat alat serta bahan dalam membuat sticker manual di antaranya adalah sebagai berikut.
A. Bahan sticker.
B. Cutter.
C. Spidol.
D. Pingset.
E. Skotket putih transparan.
Apabila sudah mempersiapkan alat alat yang di butuhkan serta di gunakan untuk selanjutnya kita masuk dalam proses serta dan juga sticker yang satu warna untuk tekniknya sama persis. Dan untuk di teknik proses ini sahabat semua bisa membaca dan memahami pada pembahasanya sebelumnya dari perjumpaan kita untuk kali ini. teknik membuat cutting sticker 2 warna atau tumpuk secara manual.
Sahabat semua demikian ini yang dapat kami informasikan pada perjumpaan kita kali ini, kurang lebihnya kami mohon maaf yang sebesar besarnya dan kami juga mengucapkan terima kasih kepada sahabat semua yang sudah membaca serta berkunjung di blog kami. Sekian dan terima kasih.
WASSALAMUALAIKUM WARROHMATULOH WABBARAKATUH.