TIPS DAN CARA MERAWAT POWER WINDOW PADA KACA MOBIL
ASSALAMUALAIKUM WARROHMATULOH WABBARAKATUH.
Selamat datang serta selamat berjumpa kembali bersama kami, alhamdulilah puja dan puji syukur selalu kami panjatkan kehadirat ALLAH SWT atas semua anugerah kesehatan juga kesempatan sehingga membuat kami dapat menjumpai dan menyapa sahabat semua. Untuk dapat memberikan sebuah informasi tips tips, serta inspirasi hidup. Pada kesempatan perjumpaan kita yang berbahagia ini kami akan mempersembahkan sebuah informasi mengenai tips menjaga power window mobil awet tahan lama. Sebagai mana kita lihat serta ketahui bersama untuk sebuah jenis mobil dengan keluaran terbaru dapat dipastikan berbagai macam teknologi terbaru dengan tujuan untuk memanjakan konsumen atau penggunanya, dan salah satu diantaranya teknologi power window yang memiliki kemudahan atau keunggulan pada bagian kaca pada sebuah mobil, dengan adanya teknologi power window terhadap bagian kaca adalah pada saat membuka atau menutup kaca tersebut tanpa harus repot repot memutar stangya kaca pada pintu akan tetapi cukup ditekan tombol dapat membuka atau menutup kaca pada sebuah mobil tersebut. akan tetapi dengan adanya teknologi power window tersebut pemilik sebuah mobil harus ekstra dalam merawat atau menjaganya agar awet tahan lama. adapun untuk merawat dan menjaga pada sebuah power window berikut informasinya:
baca juga : cara menghilangkan jamur kaca pada mobil memakai bahan sederhana
Pada sebuah mobil yang keluaran pada saat sekarang ini, hampir semuanya memakai dan menggunakan power window terhadap bagian kaca samping dalam membuka serta menutupnya terlebih untuk jenis mobil pribadi seperti jenis sedan, jenis mobil keluarga serta jenis lainya bahkan untuk jenis mobil keluaran lama banyak yang memodifikasi bagian kaca samping yang dulunya masih sistem manual di rubah dengan memakai serta menggunakan teknologi power window mengingat manfaatnya yang tidak perlu repot repot dalam membuka dan menutup bagian kaca tersebut. Akan tetapi perlu di ketahui pada sebuah power window pada bagian kaca samping dengan segala kemudahan di dalamnya juga memerlukan adanya merawat serta menjaga agar tetap awet dan tahan lama bahkan melebihi pada saat kaca mobil yang bersistem manual, untuk dalam merawat atau menjaga terhadap kaca samping yang bersistem power window berikut tips tips dan langkah langkahnya di antaranya adalah :
Untuk kaca samping mobil yang memakai atau menggunakan sistem power window agar senantiasa awet dan tahan lama berikut tips dan langkah langkahnya berikut informasinya :
A. Agar tetap awet dan tahan lama gunakanlah power window seperlunya.
Dalam penggunaan power window pada kaca samping sebaiknya gunakanlah seperlunya sebaiknya jangan untuk main main. Terutama apabila saat sedang menghibur anak kecil yang sedang nangis.
B. Rutinkan membersihkan kaca dari debu dan kotoran.
Dengan rutin membersihkan kaca dari debu dan kotoran juga sangat bermanfaat dalam menjaga atau merawat power window agar tetap awet dan tahan lama. Hal ini di karenakan dengan adanya banyak debu serta kotoran yang menempel pada kaca dan masuk kedalamnya dapat menyebabkan power window gancet atau susah di fungsikan.
C. Usahakan karet pada rel kaca power window selalu lentur dan tidak kaku.
Untuk karet rel pada kaca power window yang selalu lentur atau tidak kaku, sehingga karet rel tersebut tidak getas atau mudah patah sehingga bermanfaat power window tetap awet serta tahan lama adapun untuk cara merawatnya dengan cara menggunakan shampo kemudian gerakan power window naik turun.
baca juga : cara mudah serta gampang dalam memanfaatkan stiker skotlite pada mobil
Sahabat semua mungkin hanya ini yang dapat kami berikan atau kami informasikan semoga dapat bermanfaat dan berguna dalam menambah pengetahuan sahabat semua. Sekian dari kami sampai jumpa dan bertemu kembali. Terima kasih.
WASSALAMUALAIKUM WARROHMATULOH WABBARAKATUH.